Kemarin tiba-tiba gw nemu ide buat bikin Steak Tempe, so gw google dehh...tapi nyatanya ngga ada yg sreg. Hanya saja gw nemu tips, yang katanya aroma langu tempe bakal ilang dengan mencampur tempe dengan kentang. So di otak gw nemu ide buat resep sendiri sambil cari resensi resep-resep yang ada sihh..hehehe Bahan Steak : 2 potongTempe 2 butir kentang Ayam giling (sesukanya) 2 butir bawang putih digerus 1 batang seledri dicincang 1/2 bungkus Masako rasa ayam 2 butir telur 6 butir cabe rawit (aslinya kurang sih cuma tambahin sendiri) Garam secukupnya Gula secukupnya Bahan Saus : 1 bawang Bombay cincang / bawang putih cincang 1 sdm tepung terigu 150 ml air matang 1 sdm merica (boleh hitam atau putih) gerus kasar 1/2 bungkus masako 1 sdm kecap manis 1 sdm saus tomat gula secukupnya Cara Olah : Steak : Kukus tempe dan Kentang, sampe kira-kira kentangnya bisa dihancurkan. kemudian hancurkan tempe dan kentang hingga lembut, kemudian masukkan bahan-bahan seperti
Aku adalah seorang istri, seorang ibu dengan seorang putri yang luar biasa. Aku suka seni, travelling, nonton the movie, menulis, membaca, fotografi, mencoba resep baru dan bercocok tanam. Ini hanya diary tempatku berkeluh kesah yang tidak bisa aku bicarakan dengan orang lain. Jika kalian mengenalku dan mengerti apa yang aku bicarakan, semoga tidak berfikir buruk tentangku... disini hanya tempat aku bicara tetang apa yang aku fikirkan setiap harinya...